Kamis, 09 April 2009

EDIT TULISAN PADA POSTINGAN BLOG


Mungkin :D para blogger pemula belum mengerti cara membuat tulisan seperti ini tips tutorial atau ini, itu, dia banyak lagi. Disini saya akan membahas secara lengkap mengedit text pada postingan. Backgound pada text, mengatur besar huruf, pearataan text, dll.

Text dengan coretan
kodenya : <s>Text dengan coretan</s>

Text dengan garis bawah
kodenya : <u>Text dengan garis bawah</u>


Text dengan background warna

kodenya :
<div style="background:#kode_warna_disini;">text...</div>

Text dengan background gambar

kodenya seperti ini :
<div style="background:url(http://alamat gambar kamu)
no-repeat;"> Text disini...</div>


Perataan text
rata text kanan seperti ini

kodenya : <div style="text-align: right;">text...
</div>

bila ingin menggantinya ganti right dengan
rata kiri : left
rata tengah : center
rata kiri dan kanan : justify

Mengubah besar huruf


kodenya : <div style="text-align: left; font-size: 180%;">Text..</div>

180% adalah besar dari huruf tersebut. Kamu bisa menggantinya dengan yang kamu inginkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar